zetizen

Temukan Tiga Jenis Bensin SPBU Shell yang Sesuai dengan Kebutuhan Kendaraan Kamu

Explore
Source: Pixabay @eagle77

ZetizenShell merupakan perusahaan minyak dan gas yang sudah didirikan sejak tahun 1890 di Den Haag, dan menjadi salah satu perusahaan minyak yang terkenal di seluruh dunia. Shell menyediakan berbagai pilihan tipe bensin yang disesuaikan untuk memenuhi kebutuhan konsumen dengan jenis kendaraan beragam.

Di Indonesia sudah memiliki banyak cabang SPBU Shell, diantaranya dikota-kota besar seperti Jakarta, Surabaya, Bandung, Cirebon, dan masih banyak kota lainnya. Di setiap SPBU Shell, ternyata konsumen bisa memilih bensin yang disesuaikan dengan tipe kendaraan kamu masing-masing, lho.  

Berikut ini adalah tiga jenis bensin dari SPBU Shell dengan penjelasan lebih dalam mengenai masing-masing tipe bensin.

Tiga Tipe Bensin Shell

1.      Shell Super (Oktan 92)

Bensin ini cocok dengan kendaraan bermotor yang tidak terlalu memerlukan bahan bakar yang beroktan tinggi, namun sudah memberikan banyak manfaat kepada kendaraan kamu, loh. Seperti mampu membersihkan atau melindungi mesin kendaraan kamu agar tidak merusak kinerja mesin. Shell juga cocok untuk konsumen yang ingin mencari bahan bakar ekonomis tanpa harus mengorbankan kualitas bensin.

 

Harga: Rp. 13,590 (Jawa Timur)

 

2.      Shell V-Power (Oktan 95)

Shell V-Power menghadirkan bahan bakar yang lebih premium dibandingkan dengan Shell Super. Bensin ini menargetkan konsumen yang ingin memaksimalkan dan meningkatkan performa mesin kendaraannya, karena rendahnya gesekan dari hasil pembakaran V-Power bisa mendorong tingkat performa mesin kendaraan menjadi lebih baik.

 

Harga: Rp. 14,060 (Jawa Timur)

 

3.      Shell V-Power Nitro + (Oktan 98)

Halaman: