zetizen

5 Rekomendasi negara yang wajib dikunjungi saat berlibur

Food & Traveling
Source: IG @reizukaaari

Swiss juga memiliki keamanan yang terjamin, dengan tingkat kejahatan yang rendah, menjadikan swiss salah satu negara teraman di dunia. Jadi, tidak perlu khawatir jika kamu ingin memutuskan untuk pergi travelling sendiri.

 

3.      Prancis

Siapa yang tidak kenal dengan Menara Eiffel? Menara Eiffel merupakan salah satu bangunan iconic yang dimiliki oleh negara prancis yang terletak di kota paris. Menurut La Toure Eiffel, bangunan ini sudah didirikan sejak tahun 1889. Menara Eiffel ini juga dikategorikan sebagai bangunan yang paling sering dikunjungi oleh turis, dengan angka 7 juta pengunjung pertahun.

 

Bagi kamu yang menyukai art, kamu bisa mengunjungi Musée du Louvre, atau lebih sering dikenal sebagai Museum Louvre. Museumini di kategorikan sebagai salah satu museum seni terbesar yang sering dikunjungi, tidak hanya itu Museum Louvre menyimpan banyak sekali koleksi artefak kuno dan menyimpan salah satu lukisan terkenal di dunia yaitu Lukisan Monalisa.

 

Oleh karena itu, Prancis cocok dijadikan sebagai tujuan berlibur, bagi orang yang menikmati dan pecinta art, tempat ini cocok untuk kamu kunjungi.

 

4.      Thailand

Thailand merupakan salah satu destinasi wisata terpopuler yang ada di Asia Tenggara. Thailand terkenal dengan keindahan alam, surganya untuk berbelanja, dan yang pasti kulinernya. Pantai Phuket menjadi salah satu destinasi terfavorit untuk dikunjungi, selain memiliki pemandangan yang luar biasa indah, dengan pasir putih dan air yang jernih, kamu bisa melakukan aktivitas seperti snorkeling, lho.

 

Selain itu Thailand menjadi  surganya para ciwi-ciwi untuk berbelanja, dengan harga yang murah mereka bisa mendapatkan pakaian cantik dan trendy. Jajanan di Thailand juga tidak kalah popular dikalangan turis, makanan disini sangat bervariasi dari yang aneh hingga yang enak di Thailand sangat lengkap.

 

5.      Korea Selatan

Halaman: