zetizen

Yuk, Intip Cara Pembuatan Lapis Legit yang Populer di Media Sosial

Food & Traveling
Source: Google @lapislapis
  • Siapkan loyang, lalu olesi dengan mentega dan alasi dengan kertas roti.

  • Tuangkan lapisan tipis adonan ke dalam loyang, lalu ratakan.

  • Lalu, masukkan loyang ke dalam oven dengan suhu 170 derajat, diamkan hingga adonan berwarna kecoklatan.

  • Setelah lapisan pertama matang, tekan ringan kue dengan menggunakan sendok. Lalu, tuang lapisan berikutnya dan panggang kembali.

  • Ulangi proses ini sampai adonan habis. Lalu, panggang seluruh kue selama 10 menit agar matang dengan sempurna.

  • Kue lapis legit siap disajikan.

  • Itulah resep untuk membuat kue lapis legit yang sedang viral. Bagaimana? Apakah kamu tertarik untuk mencoba membuatnya? Berikan pendapat kamu, ya.

    Halaman: